Apa yang kulihat
tak seperti apa yang terlihat
apa yang kudengar
tak sepenuhnya benar
kadang kosong
kadang begitu dalam
terlalu sering aku mendapat
dari sesuatu yang telah luput
dan tak mendapat apa-apa
dari semua yang aku raih
dari yakinku
dari hatiku
syukur mencukupi semua
_______________________
Puisi Lainnya :
Puisi Sahabat, Puisi Cinta, Puisi Renungan, Puisi Ceria, Puisi Kenangan, Puisi Alam, Puisi Cinta Tanah Air, Puisi Religi, Kisah Inspirasi, Cerita Hikmah, Tutorial Puisi, Kata Mutiara, Galeri Foto, info menulis
Sabtu, 17 September 2011
Minggu, 11 September 2011
Langganan:
Postingan (Atom)