Sabtu, 13 Agustus 2011

Jiwa,,,

Siapakah engkau kali ini, jiwa,,,
Apakah pelahap semua yang tersekat
atau pencari apa yang telah engkau dapat
telah basah tanganmu oleh isi hatiku,,

siapakah engkau hari ini, jiwa,,,
apakah yang takjub sebelum usai paparan
dan tertunduk dibisukan pemahaman
langkahmu sunyi menembus riuhnya pasar

Siapakah engkau saat ini, jiwa,,,
apakah pembangkang dari letupan remaja
yang menyenangi kelalaian
dan tak mengerti arti keutamaan

siapkan lagi dirimu, jiwa,,,
di paruh kedua dari sepertiga bulan ini


_______________________

Puisi Lainnya :

Random Post --------------------------------

3 komentar:

Irma Devi Santika mengatakan... Reply Comment

mungkin dia itu jiwa yang ingin "diperbaharui", disucikan saat bulan Ramadhan kali ini :)

Saleho mengatakan... Reply Comment

siapkan diri dalam bulan suci ini
selamat menjalankan ibadah puasa Ramadhan Mas Muis

anisayu mengatakan... Reply Comment

jiwa....
terkadang lupa darimana dia
dg datangnya ramadhan ingatlah siapa
jiwa adalah aku yg harus bertanggung jawab kepada Allah SWT
untuk bertaubat sekarang juga...

puisinya merasik hati ...jiwa....
terkadang lupa darimana dia
dg datangnya ramadhan ingatlah siapa
jiwa adalah aku yg harus bertanggung jawab kepada Allah SWT
untuk bertaubat sekarang juga...

puisinya merasik hati ...

Posting Komentar

--------------------------------------------------------------
Hamparan kata | dalam puisi dan cerita
Kirim Puisi | Puisi Renungan | Puisi Rasa Hati | Puisi Cinta |
Kata Bijak | Kisah Hikmah | Info Menulis | Tutorial Menulis |
--------------------------------------------------------------